Pelatihan Transformative Bible Study

Hai sobat mahasiswa. Apakah Anda memiliki passion untuk mengikuti dan memimpin Bible study/PA? Apakah Anda juga ingin mempelajari metode Bible study yang fresh, transformasional, dan relevan terhadap hidup?
Jika iya, mari bergabung dalam pelatihan Transformative Bible Study (TBS) yang diselenggarakan oleh Pusat Studi Biblika (PSB) STT Amanat Agung.
TBS adalah metode Bible study yang menerapkan prinsip-prinsip teori pembelajaran transformatif (Transformative Learning Theory) yang menekankan transformasi perspektif, refleksi kritis, dan penerapan konkret.
Dalam pelatihan kali ini ini sobat mahasiswa akan mempelajari konsep dasar TBS dan menerapkan TBS untuk menggali kitab Mazmur dan kitab-kitab Injil.
Daftarkan diri anda melalui tautan berikut ini.
(Kunjungi link di bio)
Yuk bergabung. Tempat sangat terbatas (30 peserta).
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Cetak  

Berita Terbaru

MoU antara STT Amanat Agung dengan Sinode Gereja Kristus MoU antara STT Amanat Agung dengan Sinode Gereja Kristus Pada Senin, 26 Mei 2025, STT Amanat Agung dan Sinode Gereja Kristus bersepakat memulai kerja sama. Nota Kesepahaman (Memorandum...
Ibadah Penutupan Semester Genap Tahun Akademik 2024/2025 Ibadah Penutupan Semester Genap Tahun Akademik 2024/2025 Pada Jumat, 23 Mei 2025, STT Amanat Agung telah melaksanakan Ibadah Penutupan Semester Genap Tahun Akademik 2024/2025. Ibadah...
Pelatihan Transformative Bible Study Pelatihan Transformative Bible Study Hai sobat mahasiswa. Apakah Anda memiliki passion untuk mengikuti dan memimpin Bible study/PA? Apakah Anda juga ingin mempelajari...
MoU STT Amanat Agung dengan Sinode Gereja Kristen Imanuel (GKIm) MoU STT Amanat Agung dengan Sinode Gereja Kristen Imanuel (GKIm) Pada Senin, 21 April 2025, bertempat di kampus STTAA, telah ditandatangani Nota Kesepakatan Kerja Sama antara STT Amanat Agung dengan...
Theological Conference "Turun ke dalam Kerajaan Maut" Theological Conference Pusat Studi Teologi dan Etika STTAA telah menyelenggarakan Theological Conference "Turun ke dalam Kerajaan Maut" melalui Zoom Meeting...
MoU antara STT Amanat Agung dengan STFT Jaffray Makassar MoU antara STT Amanat Agung dengan STFT Jaffray Makassar STT Amanat Agung dan STFT Jaffray Makassar telah menandatangani Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding) terkait kerja sama...
MoU antara STT Amanat Agung dengan Sekolah Kristen IPEKA MoU antara STT Amanat Agung dengan Sekolah Kristen IPEKA Pada 22 Maret 2025, STT Amanat Agung dan Sekolah Kristen IPEKA bersepakat memulai kerja sama. Nota Kesepahaman (Memorandum of U...